9.25.2009

Dapat Duit Dari Ngeblog


Kali ini Irfan berbagi informasi tentang Ngeblog Dapat Duit,bagi sebagian besar blogger yang sudah malang melintang di dunia perbloggeran info ini pasti sudah anda ketahui,tapi bagai mana dengan blogger pemula yg masih belum tau kalau dari ngeblog bisa dapat duit!! kayaknya artikel kali ini kurang menarik ya!! sesuai tema blog saya bussinness idea and blogging tutorial untuk pemula, maka saya hanya sekedar share info buat yang baru belajar ngeblog!! saya sendiri juga masih terus belajar dari om om blogger yg sudah web master.oke deh! dari ngeblog anda bisa mendapatkan penghasilan yg relatif tergantung usaha dan kerja keras anda juga untuk memaksimalkan kepopuleran blog anda agar banyak di kunjungi dan visitor merupahkan pasar anda.

Adapun program yang bisa menghasilkan duit buat anda adalah :
A-Program Pay Per Click ( PPC )kalau bahasa indonesianya Program Paling Capek.
1-Sobat akan di bayar per click iklan yang tampil di blog anda.jumlah bayaran per clicknya tergantung dari program PPC yang anda ikuti jika tertarik dengan program ini silahkan mendaftar bagi yg belum daftar di beberapa program PPC yang saya ketahui :
@PPC Indonesia;
-http://kumpulblogger.com/
-http://adsensecamp.com/
-http://indovertiser.com/
-http://www.ppcindo.com/
-http://www.indofad.com/
-http://www.kliksaya.com/
-http://www.adsentra.com/
-http://ppcindonesia.net/
-http://www.adspeedy.com/
-http://www.adsentra.com/

@PPC Luar Negri:
-http://www.adbrite.com/
-Google Adsense
-http://publisher.yahoo.com/
-http://chitika.com/
-http://www.bidvertiser.com/
-http://www.freekii.com/
-http://www.entireweb.com/speedyads/
Silahkan anda mencoba meraup dollar maupun rupiah dari daftar PPC diatas.
Untuk informasi lengkapnya anda langsung saja kunjungi link link diatas.

B-Program Paid To Review :
Program ini adalah program yang jika anda mendapatkan job review dari advertiser disitus PTR yang anda ikuti dan anda menulis reviews product,jasa,program atau apa saja yang di syaratkan oleh advertiser untuk anda review di blog anda maka anda akan mendapatkan bayaran sesuai dengan peraturan di masing masing situs.jika ingin mencoba silahkan kunjungi daftar program PTR yang saya ketahui :
@Paid To Review Indonesia:
-http://adreviewcamp.com/
-http://reviewmu.com/

@-Program Paid To Review Luar Negri :
-http://www.sponsoredreviews.com/
-http://www.blogsvertise.com/
-http://payperpost.com/
-http://www.reviewme.com/
-http://www.ask2link.com/
Ya cuma itu yang saya ketahui.untuk informasi lengkapnya silahkan anda kunjungi langsung situs diatas.
Kalau ingin lebih serius coba yang satu ini Ngeblog Dapat Duit!!
Selamat berburu dollar dan rupiah.

AddThis

1 komentar:

admin mengatakan...

klo untuk daftar di entireweb speedyads gmn ya? saya dah coba tapi slalu masuk ke advertiser... mohon sarannya

Posting Komentar

Facebook-erS

Muhammad IЯFAN Hilmi | Buat Lencana Anda

 
Cheap Web Hosting | Top Web Hosts | Great HTML Templates from easytemplates.com.